Thursday, April 03, 2025
Home > Berita > Inilah 7 Pelajaran Berharga dari Anak-Anak

Inilah 7 Pelajaran Berharga dari Anak-Anak

Ilustrasi - Anak-anak bermain dengan kompak.

 

- Memaafkan.
– TIdak balas dendam.   

Tidak ada kata balas dendam. Balas dendam merupakan perasaan yang berkembang mengikuti perjalanan usia. Anak-anak tidak memiliki dendam, kecuali mereka mempelajarinya dari orangtua masing-masing. Anak-anak dengan cepat memaafkan orang yang bersalah padanya. Tapi bagi orang dewasa, kata maaf umumnya hanya di mulut tapi tidak lekang dari hati kita.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru