Vitamin D sebagai modulator imun yang kuat karena menggagalkan penyakit autoimun seperti MS dan penyakit inflamasi usus. Gen yang terlibat dalam penyakit autoimun diatur oleh vitamin D. Berdasar penelitian, disebutkan vitamin D menghindari penyakit autoimun dan kanker tertentu.