Thursday, November 21, 2024
Home > Berita

Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2024 Milik Semua Wartawan

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Anugerah Jurnalistik Adinegoro (AJA)  2024 adalah milik semua wartawan. Diharapkan kehadiran AJA bisa menjadi oase di tengah menurunnya Indeks Kemerdekaan Pers Indonesia 2023 dan berbagai tantangan yang kian berat yang dihadapi pers daerah. "Kami mengajak Tempo mengikuti kompetisi Anugerah Jurnalistik Adinegoro, tentu bukan sekadar untuk menang, tapi yang

Read More

Kalsel Tuan Rumah HPN 2025, Bekantan Jadi Ikon

Bekantan dengan dua simbol merepresentasikan harmoni antara tradisi, tanggung jawab pers, dan dukungan terhadap program pemerintah Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) resmi meluncurkan logo Hari Pers Nasional (HPN) 2025 dengan ikon utama Bekantan. Logo ini memperkuat identitas Kalimantan Selatan (Kalsel) sebagai tuan rumah HPN 2025, mengusung tema utama “Kalsel

Read More

HPN 2025: Kalsel Siap Sambut Perhelatan Nasional

Tema besar HPN 2025 di Kalimantan Selatan adalah "Pers Mengawal Ketahanan Pangan sebagai Kemandirian Bangsa".   Mimbar-Rakya.com (Jakarta)  – Kalimantan Selatan (Kalsel) memastikan kesiapan sebagai tuan rumah peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025. Penegasan ini terungkap dalam pertemuan jajaran PWI Pusat dengan perwakilan Pemerintah Provinsi Kalsel di Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Ketua Umum

Read More
Petugas pemadam kebakaran dan petugas keamanan berkumpul di sebuah bangunan yang hancur akibat serangan udara Israel di Damaskus pada 14 November 2024. (Foto: AP/Arab News)

Israel Serang pinggiran kota Damaskus

Mimbar-Rakyat.com (Dubai): Israel melakukan serangan di pinggiran kota Mazzeh di Damaskus pada hari Jumat. Demikian dilaporkan kantor berita negara Suriah SANA, yang dikutip Arab News, sehari setelah gelombang serangan mematikan terhadap apa yang dikatakan Israel sebagai target militan di ibu kota Suriah. Ledakan dilaporkan sebelumnya pada hari Jumat di sekitar Damaskus.

Read More
Menhan Prabowo Subianto.

Prabowo komitmen ratifikasi ZEE dalam pertemuan bilateral Vietnam

MimbE-Rakyat.com (Jakarta) - - Presiden Prabowo Subianto berkomitmen untuk segera meratifikasi perjanjian batas zona ekonomi eksklusif dengan Vietnam. Ini dinyatakan Presiden dalam pertemuan bilateral dengan Presiden Vietnam Luong Cuong di sela-sela KTT APEC, Lima, Peru, Jumat waktu setempat. Dalam pertemuan dengan Presiden Luong Cuong di salah satu hotel di Lima, Peru, Presiden

Read More
Menhan Prabowo.

Presiden sampaikan tekad Indonesia hilirisasi sumber daya 

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Presiden RI Prabowo Subianto mengemukakan tekad Indonesia dalam melakukan hilirisasi sumber daya, saat berbicara dalam forum APEC CEO Summit 2024 di Peru, Kamis. “Kami punya 26 komoditas yang kami bertekad miliki industri pengolahannya,” jelas Prabowo sebagaimana disaksikan melalui tayangan YouTube Sekretariat Presiden di Jakarta, Jumat. Prabowo menyampaikan, berdasarkan perhitungan,

Read More

PWI Pusat dan HNSI Fokus pada Pembangunan Manusia Pesisir

Mimbar-Rakyat.com (Sentul, Jawa Barat) - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat dan Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dalam acara seremoni di Lorin Hotel, Sentul, Kamis, 14 November, 2024. MoU berisi kesepakatan bekerja sama di berbagai bidang, terutama memperkuat publikasi, pengembangan institusi, dan pembangunan manusia pesisir. Seremoni penandatanganan

Read More

Raja-raja Adat Sipirok Protes “Pembegalan” Demokrasi Jelang Pilkada di Tapsel

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Raja-raja Adat Sipirok "Haruaya Mardomu Bulung Napa-napa ni Sibual-buali" Kecamatan Sipirok protes keras atas “pembegalan” demokrasi menjelang Pilkada Tapanuli Selatan, Sumut  2024. "Suara rakyat adalah suara   Tuhan," teriak orator Bangun Siregar dalam orasinya dalam aksi demo Raja-raja Adat Sipirok, di Kantor Bupati Tapanuli Selatan, Sumut  (Tapsel), Rabu (13/11). Massa

Read More

Hujan disertai petir diprakirakan guyur  kota besar

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - cHujan ringan hingga lebat disertai petir diprakirakan mengguyur mayoritas kota besar di Indonesia, Kamis, sehingga semua pihak diminta waspada. Eriska dari BMKG menyatakan di Jakarta, potensi hujan berintensitas ringan atau dengan curah hujan kurang dari 2,5 mm per jam diprakirakan mengguyur Kota Pekanbaru, Medan, Tanjung Pinang, Jambi, Pangkal

Read More

Hadiah Anugerah Jurnalistik Adinegoro Diserahkan di HPN Kalsel

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Hendry Ch Bangun mengatakan penyerahan hadiah Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2024 diberikan saat perayaan puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 9 Februari 2025 di Banjarmasin, Kalsel. “Pemberian hadiahnya saat perayaan puncak peringatan Hari Pers Nasional 9 Februari 2025 di Banjarmasin, Kalsel. Waktunya

Read More
Kekejaman Israel di Gaza. (File AFP/Arab News)

Putra Mahkota Arab Saudi kecam Israel

Mimbar-Rakyat.com (Riyadh) - Berbicara di pertemuan puncak luar biasa Arab dan Islam di Riyadh, Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman pada hari Senin (12/11) mengecam kampanye Israel di Gaza sebagai 'genosida'. Ia juga mengutuk penghalangan upaya bantuan di Gaza dan menolak segala bentuk pengurangan peran Otoritas Putra Makota menegaskan kembali

Read More
Presiden Prabowo Subianto.(Foto: file presiden.go.id)

Presiden Prabowo disambut hangat di Washington DC

Mimbar-Rakyat.com (Washington DC) -  Kedatangan Presiden Prabowo Subianto di Washington DC, Amerika Serikat, pada Minggu, 10 November 2024, disambut meriah oleh diaspora Indonesia yang sudah menanti di depan hotel tempat Kepala Negara bermalam. Di tengah dinginnya cuaca, semangat warga Indonesia di Amerika Serikat tampak menghangatkan suasana. Menurut lapooran BPMI Setpres, Diana,

Read More

Wapres Gibran buka pengaduan masyarakat lewat istana dan WhatsApp 

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka membuka kanal pengaduan masyarakat yang dapat diakses langsung dengan mendatangi Istana Wakil Presiden maupun pesan WhatsApp, mulai Senin (11/11). Layanan yang diberi nama Lapor Mas Wapres itu diumumkan kepada publik melalui akun Instagram @gibran_rakabuming yang diunggah, Minggu. "Mulai besok, saya akan membuka pengaduan

Read More

Prabowo dan Xi Saksikan Penandatanganan Sejumlah Kesepakatan Kerja Sama Indonesia-Tiongkok

Mimbar-Rakyat.com (Beijing) - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, bersama Presiden Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Xi Jinping, menyaksikan penandatanganan sejumlah kesepakatan kerja sama antara Indonesia dan Tiongkok. Prosesi penandatangan digelar di salah satu ruangan di Great Hall of the People, Beijing, RRT, pada Sabtu, 9 November 2024. Adapun kesepakatan kerja sama antara

Read More
Foto ilustrasi, karya AFP/Arab News.

Tentara Israel bakar bendera Lebanon

Mimbar-Rakyat.com (Yerusalem): Militer Israel pada hari Sabtu (9/11) menuduh sekelompok tentara mereka membakar bendera Lebanon di Lebanon selatan, tempat mereka memerangi kelompok militan Hizbullah. Militer berbicara setelah sebuah video beredar di media sosial yang menunjukkan sekitar setengah lusin orang berpakaian seragam Israel melompat dan menyanyikan lagu negeri mereka saat salah satu

Read More

Wapres pimpin upacara peringatan Hari Pahlawan di Kalibata

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memimpin Upacara Ziarah Nasional untuk memperingati Hari Pahlawan 2024 di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta, Minggu. Tiba di TMP Kalibata pukul 07.50 WIB, Wapres Gibran disambut oleh Menteri Sosial Saifullah Yusuf Rangkaian upacara dimulai dengan penghormatan kepada arwah pahlawan yang dipimpin oleh Kolonel

Read More

Ponpes Babussalam dapat akreditasi dari Universitas Islam Madinah

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – Pondok Pesantren Babussalam di Cimanggis, Depok, mendapat mu’adalah (akreditasi) dari Islamic University of Madinah (Universitas Islam Madinah) pada 7 November 2024. “Alhamdulillah kita mendapatkan akreditasi dari Universitas Islam Madinah. Saya berterima kasih kepada semua yang selama ini sudah bekerja keras memajukan pondok pesantren ini,” kata pendiri Ponpes Babussalam,

Read More

Jelang HPN 25 Kalsel – PWI Pusat Ingatkan Waspadai Permintaan Sponsor Palsu

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – PWI Pusat menetapkan Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel), sebagai tuan rumah Hari Pers Nasional (HPN) 2025. Keputusan ini diambil setelah mempertimbangkan surat dari PWI Provinsi Kalsel dan hasil Konferensi Kerja Nasional (Konkernas) PWI 2024 yang diadakan pada 21 Agustus 2024 di Banjarmasin. Ketua Umum PWI Pusat, Hendry Ch Bangun, menyatakan,

Read More

Pebalap rookie Gabriel Bortoleto debut F1 Sauber

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Pebalap rookie asal Brasil Gabriel Bortoleto akan melakoni debutnya di Formula 1 pada 2025 setelah menandatangani kontrak selama beberapa tahun dengan Sauber/Audi. Kontrak baru Bortoleto menyusul tim Kick Sauber yang sebelumnya mengonfirmasi bahwa mereka berpisah dengan Valtteri Bottas dan Zhou Guanyu. Bortoleto pun mengamankan kursi bersama Nico Hulkenberg dalam

Read More
Menhan Prabowo Subianto.

Prabowo tekankan peribahasa harimau mati meninggalkan belang 

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Presiden Prabowo Subianto berpesan kepada seluruh pejabat pusat dan daerah untuk senantiasa menjaga nama baik masing-masing dan tidak melakukan perbuatan penyelewengan terhadap rakyat. Prabowo dalam arahannya pada acara Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Daerah 2024, di Sentul International Convention Center (SICC), Jawa Barat, Kamis (7/11), menyampaikan

Read More
WNA berinisial T diperiksa unit PPA Polres Metro Depok usai kekerasan terhadap anak.

OJK ungkap pinjol ilegal marak karena server ada di luar negeri 

Mimbar-Rakyat.com (Nusa Dua) - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan, pinjaman online (pinjol) ilegal masih terus bermunculan meski sudah dilakukan penutupan di dalam negeri karena server utamanya berada di luar negeri. “Pinjol ilegal sudah ditutup ratusan bahkan mungkin ribuan tapi muncul terus, server di luar negeri,” kata Wakil Ketua Dewan Komisioner OJK Mirza

Read More

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru