Masjid Jogokariyan: Infak benar-benar digunakan, bukan ditimbun
Tidak seperti umumnya masjid, Jogokariyan, menurut salah seorang pengurusnya, berupaya agar setiap pengumuman saldo infaknya nol rupiah. Alasannya, bila pengumuman infak jutaan akan sangat menyakitkan tetangga masjid yang tak bisa ke rumah sakit karena tak punya biaya. Begitu turun dari kendaraan, persis di samping Masjid Jogokariyan, pada Sabtu 18 Desember 2021,
Read More