Pembenahan Jalan Thamrin-Sudirman Jakarta, Nantinya Trotoar Tidak Ada Pohon Diganti Kanopi
MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Jalan Thamrin dan Sudirman Jakarta mulai dibenahi. Nantinya di trotoar tidak ada lagi pohon tapi diganti kanopi. Pemprov DKI Jakarta mulai memangkas sejumlah pohon di sepanjang Jalan MH Thamrin–Sudirman. Rencananya, sebanyak 1.670 pohon pelindung di marka jalan protokol tersebut ada yang dipindah maupun ditebang karena terdampak proyek pelebaran
Read More