Hari Pahlawan upacara ziarah nasional di Kalibata
Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) – Dalam memperingati Hari Pahlawan 2020, Presiden RI Joko Widodo memimpin upacara ziarah nasional di TMP Nasional Utama Kalibata, Jakarta, Selasa. Pelaksanaan upacara dapat disaksikan langsung secara virtual melalui akun Youtube Sekretariat Presiden. Kepala Negara tiba dan memasuki tempat upacara di TMP Kalibata sekitar pukul 08.08 WIB didampingi Wakil Presiden
Read More