Lurah Kebalen ingin bangun komunikasi dengan masyarakat
Mimbar-Rakyat.com (Kebalan, Bekasi) - Firman Arief Sembada, baru mendapat amanah sebagai Lurah Kebalen, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, siap beradaptasi dengan masyarakat setempat dan ia ingin membangun komunikasi dengan masyarakat. Satu hal yang menjadi programnya adalah melaksanakan rapat minggon keliling RW dan RT pada hari libur. " Kami paham bahwa sebagian warga masyarakat
Read More