BMKG: Waspadai Hujan dan Kilat di Jabodetabek
MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Cuaca lagi tidak menentu sehingga Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan bahwa sebagian daerah di kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek) harus diwaspadai karena berpotensi hujan sedang lebat yang disertai angin kencang kilat dan petir. Pada laman resmi www.meteo.bmkg.go.id disebutkan hal itu berlaku mulai 19
Read More