Bayern Munich Menang Agregat 4-2 Atas MU
MIMBAR-RAKYAT.com (Munich) - Juara bertahan Bayern Munich melaju ke semi final Liga Champions dengan kemenangan 3-1 atas tamunya Manchester United pada pertandingan perempat final kedua Rabu, yang membuat mereka menang agregat 4-2. Setelah bermain imbang 1-1 di Old Trafford pada pertandingan pertama pekan lalu, Bayern harus bangkit dari ketinggalan setelah bek
Read More