Thursday, December 12, 2024
Home > Raja Salam
Para jamaah haji melakukan sholag di Masjid Nabawi Madinah setelah melaksanakan rangkaian ritual haji 2017.(Foto:SPA/Arab News)

Layanan Raja Salman Memfasilitasi Pelaksanaan Haji Dapat Pujian

Mimbar-Rakyat.com (Madinah) -  Layanan yang diberikan Kerajaan Arab Saudi di bawah pimpinan Raja Salman mendapat pujian dari para tamu.  Program haji dan umroh selama musim haji tahun 2017 ini mendapat “acungan jempol” dari para jamaah. Menurut laporan Arab News, Minggu (10/9), para tamu memuji layanan prima, yakni upaya terus menerus dan

Read More

RI Harus Manfaatkan Dukungan Saudi

Kunjungan Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz al Saud ke Indonesia menimbulkan harapan baru bagi Negara dan bangsa Indonesia. Pemerintah Kerajaan Arab Saudi dan Indonesia sudah menandatangani 11 Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepahaman untuk berbagai bidang, di Istana Bogor, Jawa Barat, awal kunjungan Raja Salman, beberapa waktu

Read More
Ketua DPR RI Setya Novanto bersama Raja Arab Saudi Salman Bin Abdulaziz Al Saud. (Foto: Tim Parlemen/dpr.go.id)

DPR Sambut Baik MoU Arab Saudi dan RI Senilai Rp325 Triliun

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyambut baik dan mendukung penandatanganan 11 memorandum of understanding (MoU) atau nota kesepahaman antara Kerajaan Arab Saudi dan Indonesia, senilai Rp325 triliun. “DPR menyambut baik dan mendukung penuh penandatanganan 11 MoU yang dilakukan pemerintah Indonesia dengan Kerajaan Arab Saudi, dengan nilai sekitar

Read More

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru