Thursday, November 21, 2024
Home > SBY

SBY Dalam Pemulihan Setelah Operasi Kanker Prostat

Mimbar-Rakyat.com (Jakarta) - Mantan presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah selesai menjalani operasi kanker prostat dan saat ini ia masih dirawat untuk pemulihan di salah satu RS dalam kompleks Mayo Clinic Rochester, Amerika Serikat. "Pada hari Kamis, 11 November 2021 pukul 07.45 waktu Rochester, Bapak SBY melaksanakan tindakan operasi atas

Read More

Bamsoet: SBY Bersedia Hadir di Pelantikan Jokowi

MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Bambang Soesatyo mengatakan bahwa Presiden ke-6 Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bersedia menghadiri acara pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2019-2024, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Minggu (20/10) "SBY menyatakan kesediaannya untuk hadir dalam acara pelantikan presiden dan wakil presiden hasil Pemilu 2019,"

Read More

Sapa dan Salami SBY di HUT TNI, Megawati Pakai Kebaya Biru

MIMBAR-RAKYAT.Com (Jakarta) - Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Ketum Demokrat berjumpa dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri serta Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat menghadiri peringatan HUT TNI ke-74 di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Sabtu (5/10). SBY hadir mengenakan pakaian dinas upacara (PDU) 1 berwarna hijau tua. Diketahui, SBY adalah purnawirawan TNI AD

Read More

Kejutan Dari Cikeas, Bu Ani Punya Akik Berlafadlkan Allah

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) -Keluarga Presiden ke 6 Susilo Bambang Yudhoyono ternyata seorang kolektor dan oenggemar batu akik sejak lama. Yang paling mengejutkan adalah , ternyata Istri Presiden Keenam Susilo Bambang Yudhoyono, Kristiani Herrawati pengoleksi batu akik juga. Koleksi yang dimiliki sangat spesial dan jarang dijumpai. Ibu Ani Yudhoyono itu mengunggah foto batu akik

Read More

Akhirnya Pilkada Langsung Jadi Juga

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta)  - Akhirnya Pilkada langsung jadi. Peraturan Pemerintah Pengganti UU (Perppu) Pilkada akhirnya disahkan menjadi Undang-undang, setelah melalui pro kontra dan menjadi isu yang berlangsung cukup lama. Namun sebagaimana menjadi kesepakatan komisi II, UU ini akan segera direvisi karena dinilai banyak kekurangan. "Apakah Perppu nomor 1 tahun 2014

Read More

Cerita Menteri Susi Jadi Buronan Dan Diperas Polisi

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta)- Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti bercerita mengenai pengalaman hidupnya sebelum menjadi menteri. Ia mengaku pernah jadi buronan polisi   menjadi daftar pencarian orang (DPO) Polres Sumatera Utara, tertangkap kemudian diperas. Dia menjadi DPO karena ketahuan membawa lima ton solar dari Sumatera Utara ke Simeulue di Aceh

Read More

Politisi Penyejuk

KETIKA hasil voting pemilihan pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), 8 Oktober 2014,  menempatkan Zulkifli Hasan sebagai Ketua MPR periode 2014-2019, seketika itu pula ada kekhawatiran di tengah publik bahwa pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih Joko Widodo-Jusuf Kalla (Jokowi-JK) terancam mengalami hambatan. Perkiraan bakal adanya upaya mengganjal Jokowi-JK cukup beralasan, karena

Read More

Fadli Zon: Langsung Kerja Jangan Pesta Jokowi Menjawab Dengan Kerja Marathon 22 Jam

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta)  - Fadli Zon Wakil Ketua DPR meminta Jokowi-JK langsung bekerja dan tak perlu ikut serta dalam pesta yang sudah disiapkan oleh rakyat. Jokowi menjawab dengan kerja marathon 22 jam pada hari pelantikannya. "Sekarang langsung kerja saja, jangan pesta. Kerjaan banyak," kata Fadli seusai pelantikan Jokowi-JK di Gedung DPR/MPR, Senayan,

Read More

SBY Menahan Tangis Tinggalkan Istana

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengakhiri tugasnya dengan anggun. Ia berjalan kaki meninggalkan Istana Merdeka bersama sang istri Kristiani Herawati Yudhoyono. Beberapa langkah terakhir menuju gerbang, SBY tampak menahan tangis haru. Pantauan di area Istana Merdeka, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Senin (20/10/2014),

Read More

Kabinet Jokowi Diisi 33 Menteri

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta)  - Kementerian dalam kabinet Presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi) hanya akan terdiri atas 33 kementerian, bukan 34 seperti kabinet yang ada  di sekarang di bawah pimpinan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Konsekuensinya  jatah menteri untuk profesional yang berafiliasi ke partai yang semula dijatahkan 16 kursi dikurangi satu kursi menjadi menjadi

Read More

Presiden SBY: Reformasi TNI Dapat Dituntaskan

MIMBAR-RAKYAT.com (Surabaya) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan, pemerintah bangga dan mencintai TNI yang telah berhasil menuntaskan reformasi TNI setelah 16 tahun terjadinya awal masa reformasi di Indonesia. "Reformasi TNI dapat kita selesaikan dan tuntaskan," kata Presiden dalam acara Upacara Peringatan ke-69 Hari TNI Tahun 2014 di Surabaya, Selasa. Menurut Presiden Yudhoyono,

Read More

Presiden SBY Tiba di New York

MIMBAR-RAKYAT.com (New York) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono didampingi Ibu Negara Ani Yudhoyono Sabtu (20/9) petang waktu New York atau Minggu (21/9) waktu Jakarta tiba di Bandara Internasional John F Kennedy, New York. Presiden beserta rombongan sebelumnya bertolak dari Pangkalan Militer Figo Maduro, Lisabon pada Sabtu (20/9) sore pukul 15.00 Waktu

Read More

Demokrat Resmi Dukung Pilkada Langsung

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta)  - Partai Demokrat secara resmi mendukung pilkada langsung namun dengan syarat sejumlah perbaikan agar pilkada langsung berjalan lebih baik. "Yang menjadi pilihan PD adalah pilkada yang dilakukan langsung dengan catatan harus ada 10 perbaikan atau perubahan besar yang dimasukkan dalam RUU," kata Ketua Harian PD Syarief Hasan dalam jumpa

Read More

Hansip Nasibmu Kini

ENTAH suatu kehormatan atau akhir dari perjuangan, yang pasti terhitung sejak 1 September 2014 keberadaan pertahanan sipil (Hansip) tidak diakui lagi di negeri ini. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menghapus keberadaannya. Pencabutan wewenang Hansip dilakukan melalui Peraturan Presiden Nomor 88 Tahun 2014. Apakah nasib para anggota Hansip akan naik, berubah membaik,

Read More

UU Pemda yang Baru Akan Bantu Jokowi

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Berdasarkan pengalaman 10 tahun mwenjadi kepala Negara, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ingin memperkuat peran pemerintah pusat dalam menangani kepala daerah yang diatur dalam UU Pemda. Menurut SBY, UU Pemda harus mengatur tentang reward and punishment kepada kepala daerah. Oleh karena itu, diharapkan UU Pemda nanti yang

Read More

Kemenkum HAM Diminta Selektif Izinkan WNI ke Timteng

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Dalam upaya mengantisipasi warga Indonesia bergabung dengan gerakan sesat yang mengatasnamakan Negara Islam Irak-Suriah atau ISIS,  Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) minta Kementerian Hukum dan HAM (Menkum HAM) dan forum clearing house untuk lebih selektif dalam menerbitkan paspor. Menko Polhukam, Djoko Suyanto,  menyampaikan hal tersebut dalam keterangan pers

Read More

Presiden SBY Pamitan Pada Pegawai Istana

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Ibu Negara Ani Yudhoyono menyampaikan salam perpisahan kepada seluruh pegawai Istana Presiden di Jakarta, Kamis, usai sesi foto bersama yang berlangsung di serambi belakang Istana Merdeka. "Saya beserta Ibu negara serta Mensesneg dan Seskab mengungkapkan terima kasih dan penghargaan atas kebersamaan, dukungan dan

Read More

Transisi dan Ganjalan

TIM  Transisi bentukan presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi)  yang semula diterima dengan tangan terbuka oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), bahkan di sebut-sebut suatu sejarah baru dalam peralihan dari pemerintah lama kepada pemerintah baru, akhirnya menemui ganjalan. Tim yang dikatakan akan mempermulus peralihan kepemimpinan, menjebatani kesinambungan kinerja antara kementerian dari menteri-menteri

Read More

Pemerintah Izinkan Kenaikan Harga Elpiji 12 Kg

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Pemerintah Indonesia di bawah pimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyetujui usulan PT Pertamina (persero), untuk menaikkan harga gas elpiji nonsubsidi 12 kg. Harga keekonomian gas elpiji nonsubsidi 12 kg berada pada kisaran Rp 12.100 per kg. Tetapi  Pertamina masih menjual harga elpiji Rp 6.100 per kg, sehingga

Read More

Ada Yang Mengail Di Air Keruh Dalam Tim Transisi

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di DPR, Puam Maharani mengatakan  ada pihak-pihak yang hendak memperkeruh hubungan Tim Transisi dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). "Saya rasa nggak mungkin pak Dipo mengeluarkan surat seperti itu kalau kemudian sepertinya pak SBY tidak tahu," kata Puan kepada wartawan usai

Read More

Presiden SBY Hadiri Silaturahmi Pers

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono didampingi Ibu Negara Ani Yudhoyono menghadiri silaturahmi pers dan peluncuran buku SBY dan Kemerdekaan Pers yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI). Dalam acara yang berlangsung di Ballroom Grand Hyatt, Jakarta, Jumat malam tersebut juga dihadiri oleh para pemimpin redaksi dan juga pimpinan media

Read More

SBY dan Jokowi Bicarakan Soal RAPBN 2015

MIMBAR-RAKYAT. Com (Nusa Dua) -  Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2015 merupakan salah satu materi yang dibicarakan dalam pertemuan empat mata selama dua jam antara Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)  dan presiden terpilih, Joko Widodo (Jokowi),  di Nusa Dua, Bali, Rabu (27/8) malam. Hal itu diungkapkan

Read More

Bintang dari Mahkamah Konstitusi

HAMDAN Zoelva berhasil mengangkat kembali citra Mahkamah Konstitusi (MK) dari keterpurukan akibat ulah Ketua MK terdahulu Akil Mochtar yang terbukti terlibat korupsi. Akil membuat citra MK hancur lebur karena ulahnya "bermain api", menerima suap terkait sidang sengketa hasil pemilihan kepala daerah (Pilkada) di sejumlah daerah. Penolakan secara bulat gugatan capres nomor

Read More

Presiden Optimistis Pemerintahan Masa Depan Lebih Bersih

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) merasa optimistis pemerintahan masa depan jauh lebih bersih berkat pemberantasan korupsi yang telah dilaksanakan secara konsisten. "Korupsi telah kita perlakukan sebagai kejahatan luar biasa yang penanganannya harus dilakukan dengan cara-cara yang luar biasa pula," kata Presiden ketika menyampaikan pidato kenegaraan di Kompleks Gedung

Read More

SBY Janji Akan Bantu Presiden Baru

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakarta) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berjanji untuk membantu siapapun yang akan menjadi Presiden Republik Indonesia tahun 2014-2019, jika hal itu dikehendaki. "Ini adalah kewajiban moral saya sebagai mantan presiden nantinya, dan sebagai warga negara yang ingin terus berbakti kepada negaranya," ujarnya saat menyamapaikan pidato kenegaraan di hadapan sidang

Read More

JK Tak Berkeinginan Pimpin Golkar Lagi

MIMBAR-RAKYAT.com (Banda Aceh) -  Jusuf Kalla (JK) menyatakan tidak berkeinginan lagi menjadi Ketua Umum Partai Golkar. Pernyataan itu dilontarkan JK menanggapi permintaan  salah satu pendiri Partai Golkar, Suhardiman. Usul pengambilalihan Golkar itu merupakan ketidak puasan sejumlah kader Golkar terhadap pimpinan Golkar Abruizal Bakrie yang memecat tiga kadernya--Poempida Hidayatullah, Agus Gumiwang, dan

Read More

Perang Jenderal di Medan Pilpres

MIMBAR-RAKYAT.com (Jakatrta)- Kasus bocornya surat rekomendasi pemecatan Prabowo semakin meluas, membawa dampak negatif kepada institusi TNI dan membelokkan subtansi isi rekomendasi itu sendiri serta menodai dinamika Pilpres sendiri. Perang opini dan saling hujat antar-purnawirawan TNI dalam pilpres kali ini dinilai sebagai buah perpecahan di tubuh TNI AD , dimarakkan oleh kasus

Read More

Hallo kawan, silahkan klik tombol Like / Follow untuk mendapatkan berita dan tulisan terbaru