Kijang Tabrak Truk Mogok di Tol, Renggut 2 Nyawa
MIMBAR RAKYAT.COM (Bandung) - Kijang Innova menabrak truk kontener yang sudah mogok dua hari di KM 110 Jalan Tol Purbaleunyi, di Kampung Cempaka Mekar, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Sabtu (29/10). Dua penumpang kijang tewas dan dua luka. Kedua korban tewas, Haryati Sasmaya,16 bulan dan Rini Hadi Mulyana, 40. Sedangkan Mery Insan,
Read More