Sulistio Ipac Tawarkan Solusi Kelangkaan Pupuk Dengan Kohe
Mimbar-Rakyat.com (Kuningan) - Permasalahan limbah kotoran hewan yang seringkali mencuat di Kabupaten Kuningan, rupanya hingga kini belum ada solusi, namun seorang konsultan pertanian, Sulistio Ipac, mencoba untuk memberikan tips cara pembuatan pupuk organik dengan bahan baku kotoran hewan (kohe) ternak seperti sapi, kambing, dan ayam. Melalui akun youtubenya yang berjudul Lodra
Read More